10 Jenis-jenis Elang Terbesar di Dunia yang Wajib Kamu Ketahui

Terdapat banyak sekali jenis-jenis elang di dunia. Elang merupakan jenis burung dengan ukuran terbesar dibanding semua jenis burung yang ada di dunia. Dengan ukuran dan kekuatan yang hebat, elang menduduki tingkat tertinggi dalam rantai makanan sebagai predator puncak pada segitiga rantai makanan. 10. Verreaux’s Eagle (Aquila verreauxii) Elang Verreaux’s adalah elang yang sangat besar. Panjang … Read more

Biogas dari Kotoran Sapi

Biogas dari Kotoran Sapi – Permasalahan energi mempunyai kecenderungan untuk meningkat setiap tahunnya, terutama di negara berkembang seperti Indonesia. Pada tahun 2008, negara Indonesia keluar dari OPEC dikarenakan kebutuhan impor bahan bakar minyak sudah melebihi kesanggupan ekspornya. Di lain sisi ketersediaan cadangan energi fosil berupa gas dan minyak yang terbatas tidak sebanding dengan peningkatan kebutuhan … Read more

6 Fakta Mengenai Masa Depan Bumi yang Perlu Anda Ketahui

Bagaimanakah masa depan bumi kita? Saat ini telah begitu banyak terjadi kerusakan alam di berbagai tempat di dunia. Sebagian manusia mungkin tidak sadar atau dengan sengaja berbuat kerusakan. Udara yang berpolusi, air yang tercemar dan tanah yang terkontaminasi menandakan bahwa begitu parahnya keadaan alam di bumi kita ini. Padahal manusia sangat tergantung terhadap bumi, karena … Read more

Macam-macam Lampu yang Biasa Digunakan Sehari-hari

MACAM-MACAM LAMPU – Lampu merupakan benda yang memiliki kemampuan menghasilkan cahaya. Sekarang ini terdapat banyak sekali jenis lampu yang ada di dunia, dikarenakan semakin majunya ilmu pengetahuan dan teknologi di zaman ini. Tidak menutup kemungkinan dikemudian hari akan ditemukan berbagai jenis lampu, sebuah lampu yang sangat hemat energi, tahan lama dan ramah lingkungan. Setiap lampu … Read more

7 Kapal Masa Depan yang Sedang Dibangun Umat Manusia

Kapal Masa Depan – Kapal merupakan alat transportasi yang dibuat oleh manusia agar dapat dengan bebas menjelajahi lautan. Penggunaan kapal sebagai alat transportasi telah ada sejak zaman dahulu. Sebelum ditemukannya pesawat, kapal menjadi satu-satunya moda transportasi yang memungkinkan manusia untuk pergi dari suatu pulau ke pulau lainnya. Kemajuan teknologi juga berdampak terhadap kemajuan teknologi di … Read more

Cara Mengatasi Polusi Udara Serta Dampak dan Sumber Pencemaran Udara

Cara Mengatasi Polusi Udara – Sekarang ini iklim Bumi sudah mengalami banyak perubahan, seperti lamanya waktu musim hujan dan panas yang menjadi tidak menentu kapan mulai dan berakhirnya. Hal ini disebabkan oleh kondisi bumi yang semakin lama semakin rusak. Karena saat ini banyak sekali terjadi pencemaran lingkungan, baik di udara, air, maupun tanah yang semuanya … Read more

Penjelasan Mengenai Difraksi Gelombang Berserta Contohnya Dalam Kehidupan Sehari-hari

Difraksi Gelombang – Pernahkah kamu mengalami suatu kejadian, dimana kamu dapat mendengar suara orang yang bercakap-cakap di balik sebuah sudut bangunan sebelum kamu melihatnya? Tampaknya suara dapat berbelok melewati sudut sedangkan cahaya tidak bisa. Bagaimana itu bisa terjadi? Apakah ada sesuatu yang menarik gelombang suara hingga akhirnya dia berbelok. Jika kamu ingin tahu fenomena apa … Read more

6 Tokoh Penemu Alat Komunikasi Lengkap Beserta Foto dan Tahunnya

PENEMU ALAT KOMUNIKASI – Alat komunikasi merupakan benda yang biasa dipakai untuk menyampaikan dan menerima pesan, baik dalam bentuk kode, tulisan dan suara. Kebutuhan alat komunikasi sangatlah penting dalam kehidupan manusia. Karena dengan menggunakan alat komunikasi, manusia dapat berhubungan dengan manusia lainnya meskipun berada di tempat yang berbeda. Sejarah perkembangan alat komunikasi tentu tidak lepas dari … Read more

Inilah! 10 Robot Tercanggih di Dunia yang Sudah Pernah Dibuat Umat Manusia

Robot Tercanggih di Dunia – Robot merupakan sebuah alat yang mampu membantu berbagai pekerjaan manusia. Sejak zaman dahulu manusia sudah menggunakan robot untuk mempermudah segala aktivitas. Dahulu bentuk robot tidak seperti saat ini, robot pada zaman dahulu tidak menggunakan sumber tenaga listrik dan menggunakan komputer sebagai otak untuk memproses data dan perintah. Namun sekarang di … Read more

Kamu Anak Tapak Suci? Ketahuilah Arti Lambang Tapak Suci dan Penjelasannya

Arti Lambang Tapak Suci – Sebagai seorang pesilat pada beladiri Tapak Suci, kamu tentu mengetahui bahwa bela diri ini merupakan salah satu cabang dari seni beladiri pencak silat yang tergabung dalam Ikatan Pencak Silat Indonesia atau biasa disingkat IPSI. Tapak Suci Putera Muhammadiyah atau biasa kita kenal dengan sebutan Tapak Suci merupakan sebuah aliran beladiri … Read more