Cara Menghitung Rumus Percepatan Beserta Contoh Soal dan Pembahasan

rumus percepatan

RUMUS PERCEPATAN – Sebelum mempelajari percepatan secara detail maka harus memahami terlebih dahulu mengenai kecepatan. Kecepatan merupakan perubahan posisi atau perubahan setiap waktu. kecepatan sangat berhubungan erat dengan percepatan. Apabila suatu benda memiliki kecepatan yang semakin tinggi maka benda itu juga memiliki percepatan. Namun kecepatan suatu benda apabila menurut maka disebut dengan perlambatan. Hasil dari … Read more

Cara Membaca Jangka Sorong, Pengertian, Sejarah, Bagian-bagian, dan Kegunaanya

Pengertian Jangka Sorong

JANGKA SORONG merupakan alat ukur yang sering oleh orang-orang yang memiliki profesi sebagai tekniksi,  atau mekanis. Selain itu bagi orang yang sedang belajar mendalami ilmu teknik dan mekanikal tentu sudah tidak asing dengan alat yang satu ini. Umumnya jangka sorong digunakan untuk mengukur diameter benda atau lubang pipa. Selain itu, masih banyak fungsi lain yang dimiliki … Read more

Cara Membuat Magnet dengan Cara Digosok, Elektromagnetik, Induksi

CARA MEMBUAT MAGNET – Pada artikel sebelumnya kita sudah pernah membahas mengenai ciri-ciri magnet. Dari situ dapat kita ketahui sebuah benda haruslah memiliki 5 ciri-ciri magnet tersebut dahulu agar bisa disebut sebagai magnet. Bahan magnet sendiri ada yang bisa kita dapatkan secara alami dan dapat juga kita membuatnya. Bahan magnet sudah sering digunakan dan dimanfaatkan dalam … Read more

6 Teori Asal Usul Tata Surya Menurut Para Ahli

tata surya

Asal Usul Tata Surya – Tata surya (solar system) merupakan salah satu galaksi yang terdapat di alam semesta. Alam semesta merupakan sebuah istilah yang biasa dipakai para ilmuwan untuk menggambarkan ruang angkasa dan benda-benda langit yang ada di dalamnya. Ilmu yang mempelajari semua objek langit yang ada di ruang angkasa disebut ilmu Astronomi. Dalam sudut … Read more

Jenis-jenis Dioda Lengkap Beserta Fungsi dan Cara Kerjanya

jenis-jenis dioda simbol

Jenis-jenis Dioda – Jika Anda melihat perangkat elektronik pada zaman dahulu, tentulah Anda mendapati bahwa semua peralatan tersebut berukuran sangat besar. Dikarenakan pada saat itu belum ditemukan komponen elektronik dengan ukuran yang lebih kecil dan canggih seperti sekarang ini. Perubahan besar dalam industri elekronik terjadi pada tahun 1940-an, dimana pada saat itu baru saja ditemukan … Read more

Ciri-ciri Magnet, Pengertian, dan Sifat-sifat Kemagnetan Bahan

Ciri-ciri Magnet – Saat ini telah banyak peralatan atau teknologi yang melibatkan magnet di dalamnya. Magnet sendiri pertama kali ditemukan oleh orang Yunani di daerah yang bernama Magnesia (sekarang Manisa, Turki) 2000 tahun yang lalu. Magnet yang pertama kali ditemukan berupa magnet alam berwujud seperti sebuah batu namun memiliki kemampuan menarik benda-benda yang mengandung logam. … Read more

Manfaat Lapisan Atmosfer dan Beserta Penjelasannya

Manfaat Lapisan Atmosfer – Bumi merupakan sebuah planet atau bintang yang memiliki ukuran sangat kecil jika dibandingkan dengan benda-benda langit lainnya. Terdapat milyaran benda-benda langit dengan populasi yang sangat besar dan memiliki ukuran dan sifat yang bervariasi. Beberapa benda langit terus bergerak dengan orbit yang seringkali bersinggungan atau berpotongan dengan orbit benda langit lainnya. Sehingga … Read more

Penjelasan Mengenai Difraksi Gelombang Berserta Contohnya Dalam Kehidupan Sehari-hari

Difraksi Gelombang – Pernahkah kamu mengalami suatu kejadian, dimana kamu dapat mendengar suara orang yang bercakap-cakap di balik sebuah sudut bangunan sebelum kamu melihatnya? Tampaknya suara dapat berbelok melewati sudut sedangkan cahaya tidak bisa. Bagaimana itu bisa terjadi? Apakah ada sesuatu yang menarik gelombang suara hingga akhirnya dia berbelok. Jika kamu ingin tahu fenomena apa … Read more

Fisika Bangunan, Pengertian dan Kegunaannya dalam Perancangan Bangunan

Fisika Bangunan – Jika kita ingin merancang sebuah bangunan, sangatlah penting bagi kita untuk mempelajari cara merancang bangunan agar nyaman  dihuni, awet dan tahan lama. Dengan memanfaatkan ilmu fisika bangunan, pemakaian energi listrik pada bangunan yang kita rancang akan menjadi lebih efisien. Dimana hal itu akan membuat bangunan kita menjadi ramah lingkungan, karena mampu memanfaatkan … Read more