Definisi Tahun Kabisat Beserta Sejarah Asal Muasalnya

TAHUN KABISAT – Kalian pasti pernah mendengar dengan istilah tahun kabisat. Tahun kabisat sendiri adalah sebuah tahun yang memiliki 366 hari yang terjadi setiap 4 tahun sekali. Pengertian Tahun Kabisat Tahun kabisat memiliki jumlah hari 366. Pada umumnya, jumlah hari pada tahun biasa adalah 365. Menurut perhitungan astronom bernama Sosiogenes asal Alexandria, bumi mengitari matahari selama … Read more

Contoh Surat Pengunduran Diri yang Baik dari Perusahaan atau Organisasi

CONTOH SURAT PENGUNDURAN DIRI – Memiliki pekerjaan di perusahaan tertentu memang memaksa seseorang untuk terikat pada aturan yang ada. Khususnya untuk masalah administrasi. Sejak Anda masuk ke dalam instansi atau lembaga perusahaan, tentu Anda akan dikejar berbagai persyaratan administrasi yang membuat pusing. Begitu juga saat Anda memutuskan untuk mengundurkan diri. Misalnya ada perusahaan lainnya yang … Read more

Biografi Sunan Gunung Jati, Silsilah, Dakwah, dan Ajaran-ajaran Beliau

wali songo sunan gunung jati

SUNAN GUNUNG JATI – Selamat datang di website Informazone. Kali ini kami akan menyajikan artikel tentang biografi singkat Sunan Gunung Jati. Pada artikel yang lalu kami sudah pernah menulis informasi mengenai sejarah semua Wali Songo atau 9 Wali yang memiliki jasa mendakwahkan agama Islam ke seluruh penjuru Indonesia. Pada artikel ini secara spesial kami ingin … Read more

Rumus Trapesium Luas, Keliling, Beserta Contoh Soal dan Pembahasan

RUMUS TRAPESIUM – Trapesium merupakan bangun datar dua dimensi yang dibentuk oleh empat buah rusuk, dua rusuk di antaranya saling sejajar tetapi panjangnya tidak sama. Trapesium juga hanya memiliki satu simetri putar. Trapesium juga memiliki beberapa sifat yang harus diketahui. Sifat-sifat trapesium diantaranya adalah : Merupakan bangun datar dua dimensi Termasuk jenis bangun datar segi … Read more

Pengertian Budaya Beserta Unsur, Wujud, dan Faktor-faktor yang Berpengaruh

reog ponorogo

BUDAYA merupakan suatu cara hidup yang diwariskan dari generasi ke generasi. Unsur yang terbentuk di dalam budaya bisa dikatakan sangat rumit karena terbentuk dalam sistem agama dan politik, adat istiadat, pakaian, bahasa, bangunan, karya seni sampai dengan makanan. Sehingga budaya bersifat kompleks, abstrak dan luas yang mengakibatkan dipelajari oleh banyak orang. Pengertian Budaya Kata budaya … Read more

9 Fungsi Darah Bagi Tubuh Manusia Beserta Penjelasannya Lengkap

oksigen dalam darah

FUNGSI DARAH – Kita tentu sudah tidak asing lagi dengan istilah darah, karena bagian paling penting dalam tubuh manusia ini sering kita dengar dan lihat sehari-hari. Darah menjadi begitu penting bagi manusia karena fungsi darah secara umum adalah untuk menjaga agar seluruh anggota tubuh kita dapat bekerja dengan baik. Karena fungsinya yang begitu penting, maka … Read more

Sejarah Sunan Kalijaga Menjadi Wali Songo Hingga Wafat, Lengkap

SUNAN KALIJAGA – Salah satu tokoh Wali Songo yang sangat berperan dalam menyebarkan dakwah di Pulau Jawa, Beliau mampu memasukan pengaruh ajaran Islam pada tradisi Jawa. Pada artikel ini kita akan membahas tentang riwayat atau sejarah Sunan Kalijaga. Sunan Kalijaga merupakan satu dari sembilan Wali yang memiliki perbedaan cukup menonjol dari para Wali lainnya. Perbedaan … Read more

Biografi Singkat Sunan Ampel & Sejarah Perjalanan Dakwah di Tanah Jawa

wali songo sunan ampel

SUNAN AMPEL – Selamat datang di portal Informazone, pada kesempatan kali ini kita akan membahas tentang biografi singkat tentang  Sunan Ampel. Sebelumnya kami telah membahas mengenai sejarah semua Wali Songo yang berjasa menyebarkan ajaran agam Islam di nusantara. Secara khusus pada artikel kali ini kami ingin membahas biografi salah satu wali yang termasuk dalam Wali … Read more

Sejarah Wali Songo, Nama-nama Asli Sunan, dan Ceritanya Lengkap

wali songo

WALI SONGO – Kata-kata Wali Songo sudah biasa kita dengar dalam kehidupan masyarakat muslim di Indonesia. Julukan Wali Songo diberikan kepada 9 orang Wali yang berjasa besar dalam penyebaran ajaran agam Islam di Indonesia pada zaman dahulu. Wali Songo terdiri dari dua kata Wali dan Songo. Kata Wali artinya adalah wakil atau menurut agama Islam ada … Read more

Pengertian Jaring-jaring Makanan dan Rantai Makanan Beserta Contohnya

jaring jaring makanan

JARING-JARING MAKANAN –  Pada suatu ekosistem alam, mesti ada terjadi sebuah hubungan antara lingkungan dan organisme yang hidup di dalamnya. Hubungan yang muncul pada setiap ekosistem alam itu, begitu kompleks dan saling mempengaruhi antara satu sama lainnya. Interaksi antar unsur non-hayati dengan hayati menciptakan suatu sistem ekologis yang biasa kita kenal sebagai ekosistem. Dalam pola … Read more